Dikesempatan kali ini "Saya" akan membahas tentang cara membuat "Read More" pada blogger atau blogspot dengan cara simpel. Cara membuat "Read More" pada blogger sebenarnya sangat mudah, maka dari itu disini saya akan membahas dengan cara yang singkat, agar mudah difahami.
Sekarang "Saya" akan bahas disini langkah cepat membuat "Read More" pada blogger
Berikut langkah-langkahnya:
1. Buka Dashboard
2. Pilih Setting, Pilih Basic
3. Cari Select editor dan centang update editor
4. Pilih Posting and New post
5. Buat artikel seperti biasa, setelah selesai jangan di publikasikan dulu,
6. Cari jarak yang pengen di buat "Read More"....misal pas pergantian paragraf, Pilih Insert Jump Break...
7. Jika sudah keluar garis panjang berarti sudah berhasil membuat "Read More"
8. Silahkan Publikasikan entri yang telah kamu buat lalu liat hasilnya...
2. Pilih Setting, Pilih Basic
3. Cari Select editor dan centang update editor
4. Pilih Posting and New post
5. Buat artikel seperti biasa, setelah selesai jangan di publikasikan dulu,
6. Cari jarak yang pengen di buat "Read More"....misal pas pergantian paragraf, Pilih Insert Jump Break...
7. Jika sudah keluar garis panjang berarti sudah berhasil membuat "Read More"
8. Silahkan Publikasikan entri yang telah kamu buat lalu liat hasilnya...
Semoga artikel ini bermanfaat...
3 komentar:
udah dicoba, tapi kok gak bisa ya..?? tolong kasih tau donk, gimana cara.a??
kalau bingung mending copast aja html ini <!--more--> taruh di setiap pergantian paragraf pertama atau di mana di kehendaki.
Join Back/ Follw Back :)
http://davidraka.blogspot.com/
Posting Komentar
Buat para pengunjung blog SHARE-reparasi phonsel, jika tak letih tangan, silahkan ketikkan komentar atau memberi kritik dan saran tentang artikel di atas..!! saran dan kritik dari sobat bisa menjadi masukan bagi saya agar blog ini lebih baik lagi kedepannya. (Tapi jangan yang bersifat 'SPAM' yah...!!!). Komentar sobat akan muncul setelah melalui proses moderasi.